Diberdayakan oleh Blogger.

Rencana Program Kegiatan Pembelajaran Semester


RENCANA PROGAM DAN KEGIATAN PEMBELAJARAN SEMESTER (RPKPS)


1.      Nama Matakuliah              : Praktikum Matematika Ekonomi
2.      Kode/SKS                         : 0 SKS
3.      Mata kuliah Prasyarat        :
1.     Teori Ekonomi Mikro
2.     Teori Ekonomi Makro
4.      Pengajar                          : Rahmat A. Kurniawan, M. Sc.
5.      Mailinglist                       
6.      Tujuan Pembelajaran        : Matakuliah ini mengenalkan program-program komputer untuk diaplikasikan pada pemecahan masalah ekonomi. Setelah mengikuti matakuliah ini mahasiswa diharapkan dapat mengerti, memahami, memiliki keterampilan dasar program komputer dan mampu menggunakan program komputer dalam pemecahan masalah ekonomi. Program komputer yang diberikan adalah: MS-Word, MS-Excel, MS-Power Point dan Matlab (opsional).

7.      Outcome Pembelajaran     : 

 Setelah menempuh kuliah ini, diharapkan mahasiswa memiliki KETRAMPILAN DASAR (inputing, editing dan running) program-program komputer yang digunakan di ekonomi yang meliputi: MS-Word, MS-Power Point, MS-Excel, dan Matlab (opsional). Penekanan kompetensi dapat dilihat pada masing-masing pertemuan (Lampiran).

3.     Jumlah Jam dan Pembagiannya:

Jenis Kegiatan
Jumlah Jam
Keterangan
Tatap Muka
10 x 2 x 50 menit
Terdiri dari:
Teori, Demontrasi, Diskusi dan Latihan
Tugas Terstruktur
10 x 120 menit
Tugas diberikan di setiap pertemuan untuk dikumpulkan pada pertemuan berikutnya
Belajar Mandiri
10 x 120 menit
Melakukan review/kaji ulang terhadap materi yang sudah diberikan dan mempersiapkan diri untuk kuliah yang akan datang
Konsultasi
Tidak dibatasi
Hari konsultasi rutin terjadwal 2 jam setiap minggu

4.     Topik:
Adapun topik pada setiap pertemuan (tatap muka) mata kuliah ini adalah sebagaimana yang terdapat pada Time Schedule (Lampiran).


5.     Penilaian     : Kriteria dan Cara Evaluasi Pembelajaran
Dalam kuliah ini penilaian terdiri dari beberapa komponen, yaitu: presensi dan partisipasi, tugas, paper, ujian tengah semester dan tugas akhir semester. Bobot masing-masing komponen adalah sebagai berikut:

No
Komponen
Bobot
1.
Presensi (syarat minimum untuk masing-masing ujian mid dan akhir adalah 70%, jika kurang dari 70% mahasiswa dianggap mengundurkan diri), termasuk partisipasi
10%
2.
Tugas (ada 10 tugas sesuai dengan jumlah pertemuan)
20%
3.
Tugas paper aplikasi
10%
4.
Ujian Tengah Semester
30%
5.
Ujian Akhir Semester
30%

Ujian Tengah Semester dan Ujian Akhir Semester bersifat tertulis dan praktek komputer. Soal dikondisikan bersifat praktis (mengartikan menu atau perintah dalam program komputer) bukan interpretasi hasil perhitungan komputer (karena mahasiswa belum mendapatkan pengetahuan yang memadai).

6.     Bahan, Sumber Informasi dan Referensi
Referensi utama dari kuliah ini buku manual dari masing-masing program komputer. Untuk memberikan sentuhan aplikasi ekonomi, dosen pengampu membuat modul/hand out yang berisi landasan teori (ekonomi) dan aplikasi komputer.

7.     Perencanaan Monitoring dan Umpan Balik
Monitoring dan umpan balik dilakukan dengan membuat parameter-parameter pencapaian kegiatan. Umpan balik diharapkan juga diperoleh dari mahasiswa. Rencana dokumen untuk monitoring dan umpan balik ditunjukkan oleh tabel Time Schedule (di lampirkan).
8.     Perencanaan Evaluasi (Gap dan Akar Masalah)
Untuk evaluasi kegiatan ini, diperlukan dokumen-dokumen sebagai berikut:
*        Terwujudnya bahan ajar
*        Tersedianya alat bantu pembelajaran, fasilitas komputer dan soft-copy
*        Terlaksananya kegiatan perkuliahan yang mendukung kemandirian belajar dan kepimpinan mahasiswa, dalam bentuk diskusi, presentasi den pembuatan tugas
*        Catatan tentang situs-situs website terkait dengan mata kuliah ini
*        Monitoring dan evalusi peningkatan pemahaman mahasiswa melalui alat bantu pembelajaran dengan menganlisis masing-masing tugas mahasiswa secara terjadwal
*        Tersedianya forum bimbingan dan kosultasi individual

                                                                              Mataram, 15 Oktober 2012
Mengetahui;                                                                   Dosen Pengampu Mata Kuliah


Supardi, M. Pd.                                                          Rahmat A. Kurniawan, M. Sc
NIP: 197403071999031002                                         NIP: 19801217 200901 1 013

























LAMPIRAN
TIME SCHEDULE
PRAKTIKUM MATEMATIKA EKONOMI
KELAS V/A (HARI SENIN JAM 16.00-17.30).
COASST: MUHAMMAD KHAIRUS SHOLIHIN DAN NURUL HASANAH
NO.
PERTEMUAN KE
TGL/BLAN
TOPIK
SUBSTANSI/KOMPETENSI
METODE PROSES PEMBELAJARAN
1
I
22/10
MS. WORD
1. PEMBUATAN KURVA,
2. EQUIATON,
3. INSERT REFERENCE,
4. INSERT OBJECT, INSERT TABLE
5. DAN LAIN-LAIN
Pre test
Demonstrasi
Diskusi
Latihan
Tugas 1
2
II
29/10
MS. POWER POINT
1. KONSTRUKSI,
2. INPUTTING,
3. BACKGROUND,
4. ANIMASI,
5. DAN LAIN-LAIN
Pre test
Demonstrasi
Diskusi
Latihan
Tugas 2
3
III
05/11
MS. EXCEL I
-    PENGENALAN EXCEL DAN  PENGGUNAAN MASING-MASING MENU BAR (HOME/INSERT/PAGE LAYOUT/FORMULA/DATA/REVIEW/ VIEW
Pre test
Demonstrasi
Diskusi
Latihan
Tugas 3
4
IV
12/11
MS. EXCEL II
1. INPUTTING DATA / FORMULA: ABSOLUTE DAN RELATIVE,
2. EXCEL UNTUK STATISTIC:   DESKRIPTIF:
-     TABEL, HISTOGRAM (GRAFIK LAIN), UKURAN NUMBERIC,
-     INFERENSI
Pre test
Demonstrasi
Diskusi
Latihan
Tugas 4
5
V
19/11
MS. EXCEL III
1. MS. EXCEL UNTUK KEUANGAN (FINANCIAL),
2. KRITERIA EVALUASI PROYEK FINANSIAL DAN EKONOMI (NPV, IRR, BCR, NBIR, PBB).
Pre test
Demonstrasi
Diskusi
Latihan
Tugas 5
6
VI
26/11
MS. EXCEL IV
-    EXCEL UNTUK MATEMATIKA: SISTEM PERSAMAAN (EQUATION SYSTEM),
Pre test
Demonstrasi
Diskusi
Latihan
Tugas 6
7
VII
03/12
MATLAB (OPSIONAL)
1. GRAFIK
2. INVERS : APLIKASI IO
Pre test
Demonstrasi
Diskusi
Latihan
Tugas 7
8
VIII
10/12
INTERNET
(OPSIONAL)
BROWSING, E-MAIL, MAILING LIST
DAN LAIN-LAIN
Pre test
Demonstrasi
Diskusi
Latihan
Tugas 8
9
IX
17/12
RESPONSI
TES TULIS
-
10
X
24/12
RESPONSI
PRAKTEK
-





TIME SCHEDULE
PRAKTIKUM MATEMATIKA EKONOMI
KELAS V/B (HARI KAMIS JAM 14.00-15.30)
COASST: AHMAD SEHABUDIN DAN SRI ANDRIANI
NO.
PERTEMUAN KE
TGL/BLAN
TOPIK
SUBSTANSI/KOMPETENSI
METODE PROSES PEMBELAJARAN
1
I
24/10
MS. WORD
1. PEMBUATAN KURVA,
2. EQUATON,
3. INSERT REFERENCE,
4. INSERT OBJECT, INSERT TABLE
5. DAN LAIN-LAIN
Pre test
Demonstrasi
Diskusi
Latihan
Tugas 1
2
II
31/10
MS. POWER POINT
1. KONSTRUKSI,
2. INPUTTING,
3. BACKGROUND,
4. ANIMASI,
5. DAN LAIN-LAIN
Pre test
Demonstrasi
Diskusi
Latihan
Tugas 2
3
III
07/11
MS. EXCEL I
-    PENGENALAN EXCEL DAN  PENGGUNAAN MASING-MASING MENU BAR (HOME/INSERT/PAGE LAYOUT/FORMULA/DATA/REVIEW/ VIEW
Pre test
Demonstrasi
Diskusi
Latihan
Tugas 3
4
IV
14/11
MS. EXCEL II
1. INPUTTING DATA / FORMULA:  ABSOLUTE DAN RELATIVE,
2. EXCEL UNTUK STATISTIC DESKRIPTIF:
-     TABEL, HISTOGRAM (GRAFIK LAIN), UKURAN NUMBERIC,
-     INFERENSI
Pre test
Demonstrasi
Diskusi
Latihan
Tugas 4
5
V
21/11
MS. EXCEL III
1. MS. EXCEL UNTUK KEUANGAN (FINANCIAL),
2. KRITERIA EVALUASI PROYEK FINANSIAL DAN EKONOMI (NPV, IRR, BCR, NBIR, PBB).
Pre test
Demonstrasi
Diskusi
Latihan
Tugas 5
6
VI
28/11
MS. EXCEL IV
-    EXCEL UNTUK MATEMATIKA: SISTEM PERSAMAAN (EQUATION SYSTEM),
Pre test
Demonstrasi
Diskusi
Latihan
Tugas 6
7
VII
05/12
MATLAB (OPSIONAL)
1. GRAFIK
2. INVERS : APLIKASI IO
Pre test
Demonstrasi
Diskusi
Latihan
Tugas 7
8
VIII
12/12
INTERNET
(OPSIONAL)
BROWSING, E-MAIL, MAILING LIST
DAN LAIN-LAIN
Pre test
Demonstrasi
Diskusi
Latihan
Tugas 8
9
IX
19/12
RESPONSI
TES TULIS
-
10
X
26/12
RESPONSI
PRAKTEK
-




TIME SCHEDULE
PRAKTIKUM MATEMATIKA EKONOMI
KELAS V/C (HARI KAMIS JAM 16.00-17.30)
COASST: AHMAD SEHABUDIN DAN SRI ANDRIANI
NO.
PERTEMUAN KE
TGL/BLAN
TOPIK
SUBSTANSI/KOMPETENSI
METODE PROSES PEMBELAJARAN
1
I
24/10
MS. WORD
1. PEMBUATAN KURVA,
2. EQUATON,
3. INSERT REFERENCE,
4. INSERT OBJECT, INSERT TABLE
5. DAN LAIN-LAIN
Pre test
Demonstrasi
Diskusi
Latihan
Tugas 1
2
II
31/10
MS. POWER POINT
1. KONSTRUKSI,
2. INPUTTING,
3. BACKGROUND,
4. ANIMASI,
5. DAN LAIN-LAIN
Pre test
Demonstrasi
Diskusi
Latihan
Tugas 2
3
III
07/11
MS. EXCEL I
-    PENGENALAN EXCEL DAN  PENGGUNAAN MASING-MASING MENU BAR (HOME/INSERT/PAGE LAYOUT/FORMULA/DATA/REVIEW/ VIEW
Pre test
Demonstrasi
Diskusi
Latihan
Tugas 3
4
IV
14/11
MS. EXCEL II
1. INPUTTING DATA / FORMULA:  ABSOLUTE DAN RELATIVE,
2. EXCEL UNTUK STATISTIC DESKRIPTIF:
-     TABEL, HISTOGRAM (GRAFIK LAIN), UKURAN NUMBERIC,
-     INFERENSI
Pre test
Demonstrasi
Diskusi
Latihan
Tugas 4
5
V
21/11
MS. EXCEL III
1. MS. EXCEL UNTUK KEUANGAN (FINANCIAL),
2. KRITERIA EVALUASI PROYEK FINANSIAL DAN EKONOMI (NPV, IRR, BCR, NBIR, PBB).
Pre test
Demonstrasi
Diskusi
Latihan
Tugas 5
6
VI
28/11
MS. EXCEL IV
-    EXCEL UNTUK MATEMATIKA: SISTEM PERSAMAAN (EQUATION SYSTEM),
Pre test
Demonstrasi
Diskusi
Latihan
Tugas 6
7
VII
05/12
MATLAB (OPSIONAL)
1. GRAFIK
2. INVERS : APLIKASI IO
Pre test
Demonstrasi
Diskusi
Latihan
Tugas 7
8
VIII
12/12
INTERNET
(OPSIONAL)
BROWSING, E-MAIL, MAILING LIST
DAN LAIN-LAIN
Pre test
Demonstrasi
Diskusi
Latihan
Tugas 8
9
IX
19/12
RESPONSI
TES TULIS
-
10
X
26/12
RESPONSI
PRAKTEK
-




TIME SCHEDULE
PRAKTIKUM MATEMATIKA EKONOMI
KELAS V/D (HARI RABU JAM 09.00.11.00)
COASST: KASPUL DAN SAIFUL ISLAMUDDIN
NO.
PERTEMUAN KE
TGL/BLAN
TOPIK
SUBSTANSI/KOMPETENSI
METODE PROSES PEMBELAJARAN
1
I
23/10
MS. WORD
1. PEMBUATAN KURVA,
2. EQUATON,
3. INSERT REFERENCE,
4. INSERT OBJECT, INSERT TABLE
5. DAN LAIN-LAIN
Pre test
Demonstrasi
Diskusi
Latihan
Tugas 1
2
II
30/10
MS. POWER POINT
1. KONSTRUKSI,
2. INPUTTING,
3. BACKGROUND,
4. ANIMASI,
5. DAN LAIN-LAIN
Pre test
Demonstrasi
Diskusi
Latihan
Tugas 2
3
III
06/11
MS. EXCEL I
-    PENGENALAN EXCEL DAN  PENGGUNAAN MASING-MASING MENU BAR (HOME/INSERT/PAGE LAYOUT/FORMULA/DATA/REVIEW/ VIEW
Pre test
Demonstrasi
Diskusi
Latihan
Tugas 3
4
IV
13/11
MS. EXCEL II
1. INPUTTING DATA / FORMULA:  ABSOLUTE DAN RELATIVE,
2. EXCEL UNTUK STATISTIC DESKRIPTIF:
-     TABEL, HISTOGRAM (GRAFIK LAIN), UKURAN NUMBERIC,
-     INFERENSI
Pre test
Demonstrasi
Diskusi
Latihan
Tugas 4
5
V
20/11
MS. EXCEL III
1. MS. EXCEL UNTUK KEUANGAN (FINANCIAL),
2. KRITERIA EVALUASI PROYEK FINANSIAL DAN EKONOMI (NPV, IRR, BCR, NBIR, PBB).
Pre test
Demonstrasi
Diskusi
Latihan
Tugas 5
6
VI
27/11
MS. EXCEL IV
-    EXCEL UNTUK MATEMATIKA: SISTEM PERSAMAAN (EQUATION SYSTEM),
Pre test
Demonstrasi
Diskusi
Latihan
Tugas 6
7
VII
04/12
MATLAB (OPSIONAL)
1. GRAFIK
2. INVERS : APLIKASI IO
Pre test
Demonstrasi
Diskusi
Latihan
Tugas 7
8
VIII
11/12
INTERNET
(OPSIONAL)
BROWSING, E-MAIL, MAILING LIST
DAN LAIN-LAIN
Pre test
Demonstrasi
Diskusi
Latihan
Tugas 8
9
IX
18/12
RESPONSI
TES TULIS
-
10
X
25/12
RESPONSI
PRAKTEK
-




TIME SCHEDULE
PRAKTIKUM MATEMATIKA EKONOMI
KELAS V/E (HARI JUM’AT JAM 09.00.11.00)
COASST: KASPUL DAN SAIFUL ISLAMUDDIN
NO.
PERTEMUAN KE
TGL/BLAN
TOPIK
SUBSTANSI/KOMPETENSI
METODE PROSES PEMBELAJARAN
1
I
25/10
MS. WORD
1. PEMBUATAN KURVA,
2. EQUATON,
3. INSERT REFERENCE,
4. INSERT OBJECT, INSERT TABLE
5. DAN LAIN-LAIN
Pre test
Demonstrasi
Diskusi
Latihan
Tugas 1
2
II
01/10
MS. POWER POINT
1. KONSTRUKSI,
2. INPUTTING,
3. BACKGROUND,
4. ANIMASI,
5. DAN LAIN-LAIN
Pre test
Demonstrasi
Diskusi
Latihan
Tugas 2
3
III
08/11
MS. EXCEL I
-    PENGENALAN EXCEL DAN  PENGGUNAAN MASING-MASING MENU BAR (HOME/INSERT/PAGE LAYOUT/FORMULA/DATA/REVIEW/ VIEW
Pre test
Demonstrasi
Diskusi
Latihan
Tugas 3
4
IV
15/11
MS. EXCEL II
1. INPUTTING DATA / FORMULA:  ABSOLUTE DAN RELATIVE,
2. EXCEL UNTUK STATISTIC DESKRIPTIF:
-     TABEL, HISTOGRAM (GRAFIK LAIN), UKURAN NUMBERIC,
-     INFERENSI
Pre test
Demonstrasi
Diskusi
Latihan
Tugas 4
5
V
22/11
MS. EXCEL III
1. MS. EXCEL UNTUK KEUANGAN (FINANCIAL),
2. KRITERIA EVALUASI PROYEK FINANSIAL DAN EKONOMI (NPV, IRR, BCR, NBIR, PBB).
Pre test
Demonstrasi
Diskusi
Latihan
Tugas 5
6
VI
29/11
MS. EXCEL IV
-    EXCEL UNTUK MATEMATIKA: SISTEM PERSAMAAN (EQUATION SYSTEM),
Pre test
Demonstrasi
Diskusi
Latihan
Tugas 6
7
VII
06/12
MATLAB (OPSIONAL)
1. GRAFIK
2. INVERS : APLIKASI IO
Pre test
Demonstrasi
Diskusi
Latihan
Tugas 7
8
VIII
13/12
INTERNET
(OPSIONAL)
BROWSING, E-MAIL, MAILING LIST
DAN LAIN-LAIN
Pre test
Demonstrasi
Diskusi
Latihan
Tugas 8
9
IX
14/12
RESPONSI
TES TULIS
-
10
X
27/12
RESPONSI
PRAKTEK
-


0 komentar:

Posting Komentar